Pengaruh Waktu Hauling Terhadap Hasil Tangkapan Bagan Perahu di Pelabuhaan Perikanan Pantai Carocok Tarusan Sumatera Barat

Agung Prasetyo, Bustari Bustari, Polaris Nasution

Abstract


Pengaruh waktu hauling terhadap hasil tangkapan bagan perahu bertujuan untuk menentukan jumlah dan jenis hasil tangkapan berdasarkan waktu hauling dan menentukan waktu hauling yang paling optimal untuk melakukan penangkapan serta untuk dapat mengetahui ada atau tidaknya pengaruh waktu hauling terhadap hasil tangkapan. Kapal bagan di PPP Carocok Tarusan melakukan penangkapan pada periode hauling malam hari mulai dari pukul 18.00-24.00 WIB, dan dilanjut lagi mulai dari pukul 00:00-06.00 WIB. Hasil perhitungan menggunakan uji T didapat hasilnya yaitu 0,95. Maka hipotesis yang digunakan adalah terima H1, yang artinya terdapat pengaruh hasil tangkapan dalam waktu penangkapan sebelum dan sesudah tengah malam. Sehingga dapat diketahui bahwa waktu penangkapan yang paling optimal untuk melakukan penangkapan yaitu pada waktu setelah tengah malam


Keywords


Waktu Hauling; Bagan Perahu; Hasil Tangkapan

Full Text:

PDF

References


Pelabuhan Perikanan Pantai Carocok Tarusan. (2017). Laporan Data Operasional UPTD Pelabuhan.

Safrudin. (2013). Distribusi Ikan Layang (Decapterus sp) Hubungannya dengan Kondisi Oseanografi di Perairan Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan. Jurnal Ilmu Kelautan dan Perikanan

Sudjana. (1982). Metoda Statistika. Tarsito. Bandung.




DOI: http://dx.doi.org/10.31258/jipas.11.1.p.29-33

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Agung Prasetyo, Bustari Bustari, Polaris Nasution

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.